Sekolah Menengah Atas Sebagai ungkapan rasa syukurnya, Afghan berniat berbagi kepada anak2 panti asuhan. Afghan menyediakan sejumlah bingkisan untuk anak-anak panti. Setelah dihitung ternyata ada 24 anak di panti yang akan dikunjunginya. Afghan menyediakan 2 bingkisan untuk setiap anak panti tersebut. Pada saat pemberian bingkisan, ternyata 6 orang anak sudah tidak ada di sana karena sudah ada keluarga yang mengadopsi. Karena Afghan tetap memberikan semua bingkisan yang dibawanya, maka setiap anak panti akan menerima bingkisan sebanyak... O 1 bingkisan 5 bingkisan O4 bingkisan O 3 bingkisan​

Sebagai ungkapan rasa syukurnya, Afghan berniat berbagi kepada anak2 panti asuhan. Afghan menyediakan sejumlah bingkisan untuk anak-anak panti. Setelah dihitung ternyata ada 24 anak di panti yang akan dikunjunginya. Afghan menyediakan 2 bingkisan untuk setiap anak panti tersebut. Pada saat pemberian bingkisan, ternyata 6 orang anak sudah tidak ada di sana karena sudah ada keluarga yang mengadopsi. Karena Afghan tetap memberikan semua bingkisan yang dibawanya, maka setiap anak panti akan menerima bingkisan sebanyak... O 1 bingkisan 5 bingkisan O4 bingkisan O 3 bingkisan​

Jawaban:

4 bingkisan

Penjelasan dengan langkah-langkah:

dik:24 anak panti

6 orang sudah diadopsi

afhan menyediakan 2 bingkisan/orang

dit:setiap anak panti menerima berapa banyak bingkisan?

jawab:24-6=18

24X2=48

48:12=4

jadi, setiap anak mendapatkan 4 bingkisan

#maaf kalau salah,jangan lupa follow,thank:)

[answer.2.content]